Jumat, 16 Desember 2011

Susahnya . . .

Susah ya berusaha menjadi orang baik
Susah ya jika mengerti banyak hal
Susah ya punya teman yang tidak hanya ...
Susah ya meninggalkan kesan baik pada orang lain
Susah ya memahami orang lain
Susah ya memberi nasihat yang benar
Susah ya jika terlalu polos dan baik.



       Mudah ya menyalahkan orang lain
       Mudah ya melupakan kebaikan orang
       Mudah ya tidak menyadari keegoisan diri
       Mudah ya menyakiti perasaan orang
       Mudah ya membuat orang kesal
       Mudah ya mengingat keburukan orang lain
       Mudah ya jika memiliki teman baik
       Mudah ya mengumbar emosi
       Mudah ya merasa paling benar.

itu beberapa hal Susah dan mudah yang saya kutip dari salah satu blog teman saya
memang tidak semuanya tepat, tapi ada beberapa yang saya setujui.
permasalahan seperti diatas mungkin pernah anda alamim dan itu wajar sebagai mahluk
sosial yang hidup bermasyarakat.
Dalam organisasi saat ini saya juga merasakan hal itu, namun seberapa hebatkah anda untuk
dapat menguasai emosi anda di lingkungan yang 100% tidak sesuai dengan keinginan anda,
itulah yang terpenting. Jangan paksakan orang lain mengikuti keinginan anda, jika tidak
memiliki uang lebih atau jabatan, karena orang patuh bukan karena takut dengan anda
tapi seberapa banyak uang anda dapat mempengaruhi hidup orang lain, dan kekuasaan anda
lebih tinggi dari mereka.
ini hanya opini yang pastinya mutlak salah untuk sudut pandang anda sebagai pembaca.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar